Hotel Swarna Dwipa. Palembang
26-27 Oktober 2020
Sekolah SDN 13 Banyuasin III mewakili Sekolah tingkat Sekolah Dasar Sekecamatan Banyuasin III sebagai Sekolah Percontohan Berbasis IT ditahun 2020 dan pelaksanaannya di tahun 2021.
Untuk menjadi sekolah Perocontohan Berbasis IT, SDN 13 Banyuasin III melakukan persiapan mulai dari penyusunan Visi dan Misi yang menargetkan siswa dengan lulusan berbasis IT, penyusunan anggaran Sekolah di tahun 2021 untuk pemenuhan kebutuhan IT dan juga mempersiapkan Sumber daya yang dapat mendukung program Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan Melalui Balai Teknologi Informasi Komunikasi Pendidikan Sumsel dalam membetuk/ manciptakan sekolah berbasis IT